Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Non Muslim Bukan Halangan untuk Berkuliah di Universitas Muhammadiyah Malang

Gambar
MALANG – (05/6) Banyak orang menganggap bahwa Universitas Muhammadiyah Malang adalah universitas yang hanya menerima mahasiswa muslim saja. Apakah itu benar ? tentu saja tidak, Universitas Muhammadiyah Malang adalah universitas yang universal atau dalam artian mahasiswa non muslim pun boleh saja untuk kuliah di Universitas Muhammadiyah Malang. Banyak mahasiswa yang berkuliah di Universitas Muhammadiyah Malang. Mahasiswa Universitas Muhammadiyah pun beragam. Tak hanya ada mahasiswa yang berasal dari jawa saja bahkan ada pula mahasiswa yang berasal dari sumatera,kalimantan,Sulawesi,bali,NTT, Sumbawa,Maluku,bahkan papua.Tak hanya mahasiswa dari Indonesia, akan tetapi ada pula mahasiswa yang berasal dari luar negeri. Ada beberapa negara yang membiayai murid nya agar berkulaih di Universita Muhammadiyah Malang ini. Contohnya saja ada mahasiswa yang berasal dari Thailand,China,Korea dan banyak lainnya. Dari banyak ragam mahasiswa tentunya banyak pula mahasiswa non muslim yang berkulia...

Sang Pecinta Fotografi

“Saya ingin menghidupi keluarga saya nanti dengan fotografi” Ujar Titok Rahmat Prayoga setelah ditanyakan apakah cita-cita nya kelak nanti. Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah   Malang ini memiliki hobi fotografi. Mahasiswa asal banyuwangi ini sudah menyukai fotografi sejak SMA hingga saat ini. Titok sangat menyukai fotografi ini karena seni yang bisa digabungkan dengan teknologi. Kamera yang yang biasa di gunakan titok sehari-hari untuk hobinya itu adalah kamera FujiFilm. Titok menganggap bahwa kamera FujiFilm ini memiliki   karakteristik yang berbeda dengan kamera lain, yang membuat berbeda adalah dengan desainnya yang klasik dan karakter warna yang dihasilkan sesuai dengan yang titok inginkan. Sejak awal titok menyukai fotografi ia hanya belajar otodidak dan hunting sana sini untuk melatih skill nya. Selang beberapa waktu, titok mengikuti komunitas pecinta kamera FujiFilm yaitu FujiGuys Indonesia. Alhasil banyak sekali ilmu baru yang titok dapatkan se...